Nofy, Ayunda and Asmaul, Husna and Hadli Lidya, Rikayana (2021) ANALISIS PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI PADA PENGOLAHAN HASIL PERIKANAN INDUSTRI RUMAH TANGGA KERUPUK IKAN TENGGIRI CAP PELANGI 2 DI DESA JANG. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.
Text
NofyAyunda_160462201060_Akuntansi - Nofy Ayunda.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Penentuan harga pokok produksi merupakan strategi penting dalam mengimbangi persaingan yang terjadi antar perusahaan agar dapat menghasilkan produk-produk yang berkualitas dengan harga yang kompetitif. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis perhitungan harga pokok produksi yang efektif pada Usaha Pengolahan Hasil Perikanan Kerupuk Ikan Tenggiri Cap Pelangi 2 di Desa Jang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif yang membandingkan harga pokok produksi konvensional dengan full costing maupun variable costing. Dalam pengumpulan harga pokok produksi, usaha industri rumah tangga ini juga menggunakan sistem harga pokok proses. Sistem tersebut terjadi karena pengumpulan harga pokok dalam sebulan berjalan menghasilkan produk yang sama dan standar. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perhitungan harga pokok produksi menurut metode full costing lebih baik dalam menganalisis biaya produksi. Hal ini disebabkan perhitungan harga pokok produksi menghitung semua biaya variabel maupun tetap, termasuk biaya yang tidak dihitung oleh konvensional dan variable costing seperti biaya depresiasi peralatan
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | 300. Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 339.17 Agricultural Commodities, Agricultural Products/Komoditas Pertanian, Produksi Pertanian 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 630-639. Pertanian, Budidaya Ikan, dan Teknologi yang Berkaitan > 639.2 Commercial Fishing/Penangkapan Ikan untuk Tujuan Komersial 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 680 - 689 Manufacture of Products for Specific Uses (Produksi untuk Keperluan Khusus) |
Depositing User: | admin fekon |
Date Deposited: | 22 Jul 2021 07:38 |
Last Modified: | 22 Jul 2021 07:38 |
URI: | http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/1008 |
Actions (login required)
View Item |