Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

Kritik Sosial dalam Film Dokumenter Sexy Killer Karya Laksono Ekspedisi Indonesia Biru

Meisy Eka, Putri and Abdul, Malik and Wahyu, Indrayatti (2020) Kritik Sosial dalam Film Dokumenter Sexy Killer Karya Laksono Ekspedisi Indonesia Biru. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
Meisy Eka Putri_1603882010111_PBSI - 160388201037 Risa Adela Putri.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
Official URL: http://fkip.umrah.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kritik sosial yang ada di dalam film dokumenter Sexy Killer melalui teori masalah sosial. Objek penelitian adalah film dokumenter Sexy Killer. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan teknik analisis isi atau content analysis. Hasil penelitian yang dapat diperoleh dari film dokumenter Sexy Killer yaitu adanya bentuk penyampaian kritik sosial secara langsung dan tidak dan langsung, serta jenis-jenis masalah sosial yang terdapat dalam film Sexy killer. Hasil penelitian yang diperoleh adalah film dokumenter Sexy Killer karya Laksono Ekspedisi Indonesia Biru mengandung kritik sosial berupa, (1) Kemiskinan, (2) Kejahatan dan Kriminalitas, (3) Masalah Kependudukan, (4) Masalah Lingkungan Hidup, (5) Masalah Birokrasi.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 000 Karya Umum > 070 - 079 Journalism, News Media, Publishing (Jurnalisme, Media Berita, Penerbitan) > 070.18 Documentary Films, Educational Films/Film Dokumenter, Film Pendidikan
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: admin fkip
Date Deposited: 25 Jul 2021 04:11
Last Modified: 25 Jul 2021 04:11
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/1370

Actions (login required)

View Item View Item