Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

IMPLEMENTASI SISTEM MONITORING KONSUMSI DAYA LISTRIK PASCABAYAR PERUNTUKAN UMKM (USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH) BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT)

Rohani Br, Siagian and Sapta, Nugraha and Anton Hekso, Yunianto (2021) IMPLEMENTASI SISTEM MONITORING KONSUMSI DAYA LISTRIK PASCABAYAR PERUNTUKAN UMKM (USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH) BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT). S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
Rohani Br Siagian_160120201024_Elektro - 160120201024 Rohani Br Siagian-min (pdf.io).pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: https://ft.umrah.ac.id/

Abstract

Kebutuhan energi listrik UMKM cenderung meningkat setiap harinya. Pada kenyataannya, UMKM tidak bisa melihat penggunaan listrik secara real time. Internet of Things (IoT) memiliki kemampuan untuk mentransfer data melalui konektivitas internet tanpa memerlukan adanya interaksi dari manusia ke manusia ataupun dari manusia ke perangkat komputer. IoT dapat diimplementasikan dalam monitoring konsumsi energi listrik untuk mengukur pemakaian daya dari arus dan tegangan. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sebuah alat yang mampu menggukur daya listrik berbasis IoT yang dapat dipantau menggunakan smartphone/PC. Tampilan monitoring antarmuka menggunakan platform Cayenne myDevices. Sistem ini dilengkapi dengan sensor ZMPT101B untuk mengukur tegangan AC dan sensor SCT-013-000 untuk mengukur arus AC. Hasil dari penelitian ini didapatkandata arus, tegangan, dan Daya. Penelitian ini menunjukan bahwa perangkat mampu menggukur nilai arus dengan tingkat akurasi rata-rata sebesar 99.64 % dan menggukur tegangan sebesar 95.7 %. Serta rasio pengiriman data ke Cayenne pada pengujian pertama sebesar 74 % dan dan pengujian kedua sebesar 99.02 %. Kata Kunci: Mo

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 620 - 629 Engineering and Allied Operations (Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan) > 620.006 Management of Engineering/Manajemen Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Elektro
Depositing User: Admin Repositori UMRAH
Date Deposited: 25 Jul 2021 13:07
Last Modified: 25 Jul 2021 13:07
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/1449

Actions (login required)

View Item View Item