Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PERANCANGAN SIMULATOR PEMBANGKIT LISTRIK PASANG SURUT DENGAN PENAMBAHAN SLUICE GATE

Hendro, Priyono and Tonny, Suhendra and Anton Hekso Yunianto, Yunianto (2021) PERANCANGAN SIMULATOR PEMBANGKIT LISTRIK PASANG SURUT DENGAN PENAMBAHAN SLUICE GATE. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
HENDRO PRIYONO_140120201023_ELEKTRO - Hendro Priyono - Teruna TXR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
Official URL: https://lib.umrah.ac.id

Abstract

Potensi energi pasang surut dilengkapi pintu air ini bertujuan untuk menghasilkan pembangkit listrik dengan skala laboratorium tepatnya di kampus Universitas Maritim Raja Ali Haji. Berdasarkan hasil penelitian melalui metode eksperimental, pengukuran dan analisis kapasitas daya generator sebesar 12 W yang disertai rancangan model turbin tipe melengkung terbuat dari bahan aluminium memiliki luas penampang 0,005m2 belum mampu digunakan pada simulator. Simulator pasang surut yang telah diuji coba dengan jumlah air 36 liter hanya mendapatkan output tegangan puncak maksimal sebesar 0.574 VAC dan menghasilkan daya tertinggi 0.00651 watt, hal ini disebabkan oleh air yang terbendung tidak selalu konstan.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 620 - 629 Engineering and Allied Operations (Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan) > 620.006 Management of Engineering/Manajemen Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Elektro
Depositing User: Admin Repositori UMRAH
Date Deposited: 29 Nov 2021 03:21
Last Modified: 29 Nov 2021 03:21
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/2072

Actions (login required)

View Item View Item