Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

IMPLEMENTASIKEBIJAKAN PENDIDIKAN INKLUSIF BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI KOTA TANJUNGPINANG

Nurul, Septianti and Rumzi, Samin and Rudi, Subiyakto (2021) IMPLEMENTASIKEBIJAKAN PENDIDIKAN INKLUSIF BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI KOTA TANJUNGPINANG. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
NURUL SEPTIANTI_170563201053_ILMU ADMINISTRASI NEGARA - 170563201053 Nurul Septianti.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
Official URL: http://lib.umrah.ac.id

Abstract

Pendidikan Inklusif merupakan sistem pendidikan yang mengatur supaya anak berkebutuhan khusus dapat menyelesaikan pendidikan di kelas reguler bersama-sama teman seusianya,tanpa harus dibedakan kelasnya. Di Kota Tanjungpinang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan Inklusif dilaksanakan melalui Sekolah Inklusif di SMPN 15 Tanjungpinang.Pelaksanaan kebijakan Pendidikan Inklusif bagi Anak berkebutuhan khusus masih banyak terdapat kendala dan kekurangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk Mengimplementasikan kebijakan Pendidikan Inklusif bagi Anak Berkebutuhan Khusus di Kota Tanjungpinang.Jenis penelitian yaitu deskriptif dengan pendekatan kualitatatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknik triangulasi. Dalam Implementasi kebijakan pendidikan inklusif bagi anak berkebutuhan khusus peneliti memakai 6 indikator dari teori Van Meter Van Horn. Hasil dari penelitian ini dilihat dari dimensiStandar sasaran /Ukuran Kebijakan belum optimal. Dilihat dari dimensi sumber daya Manusia maupun dari segi sarana dan prasarana belum memadai.Dilihat dari dimensi Karakteristik Organisasi Pelakasana Peran Implementor yang belum memahami peran Dilihat dari dimensi Sikap Para Pelaksana, Para Implementor menerima dengan adanya kebijakan Pendidikan Inklusif. Dilihat dari dimensi Komunikasi Antar Organisasi belum optimal, karena kurangnya sosialisasi pendidikan inklusif di masyarakat. Dilihat dari dimensi pengaruh lingkungan ekonomi social dan politik belum optimal dikarenakan kurangnya informasi yang diberikan oleh Pelaksana kebijakan kepada Masyarakat.Kesimpulan bahwa Kebijakan Pendidikan Inklusif belum berjalan dengan optimal karena dalam pelaksanaan tersebut masih banyak terdapat kekurangan.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371.36 Project Methods/Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: admin fisip fisip
Date Deposited: 23 Dec 2021 04:41
Last Modified: 23 Dec 2021 04:41
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/2279

Actions (login required)

View Item View Item