Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

Analisis Gaya Bahasa Dalam Kumpulan Cerpen Setubuh Seribu Mawar Karya Yanusa Nugroho

Handika, Handika and Legi, Elfitra and Siti, Habiba (2022) Analisis Gaya Bahasa Dalam Kumpulan Cerpen Setubuh Seribu Mawar Karya Yanusa Nugroho. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
HANDIKA_170388201067_PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA - andika second.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7MB)
Official URL: http://lib.umrah.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan jenis dan penggunaan gaya bahasa dalam kumpulan cerpen Setubuh Seribu Mawar karya Yanusa Nugroho. Objek penelitian ini adalah buku kumpulan cerpen Setubuh Seribu Mawar karya Yanusa Nugroho. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif, yaitu mendeskripsikan suatu gejala, peristiwa, kejadian yang terjadi. Hasil penelitian ini dipaparkan dalam bentuk laporan penelitian. Istrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu peneliti sendir, sedangkan alat bantu lainnya adalah alat tulis dan buku-buku yang menunjang terhadap penelitian yang dilakukan. Data dalam penelitian ini berupa kata atau kalimat dikutip dari lima judul cerpen, yakni Kupu Malam, Anjing Kurus, dan Udin, Kurban Terbaik, Yang Dipanggil Bos, Bukit Mawar, dan Purwalaya dalam buku kumpulan cerpen Setubuh Seribu Mawar karya Yanusa Nugroho. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini berupa teknik simak dan catat. Hasil penelitian yang diperoleh adalah gaya bahasa perbandingan dengan jenis simile, metafora, personifikasi, depersonifikasi, alegori, antitesis, pleonasme, dan perifrasis, gaya bahasa pertentangan dengan jenis hiperbbola, litotes, ironi, satire, paradoks, sinisme, sarkasme, klimaks, dan antiklimaks, gaya bahasa pertautan dengan jenis metonomia, sinekdoke, alusi, eufemisme, epitet, asindenton, elipsis, dan erotesis, dan gaya bahasa perulangan dengan jenis asonansi, mesodilopsis, dan epanalepsis.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 400. Bahasa > 410.72 Research and Statistical Methods of Linguistic/Riset Linguistik, Metode Statistik Linguistik
400. Bahasa > 415 Grammar, Sentences, Syntax, Word Order/Tata Bahasa, Kalimat, Sintaksis, Kata
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: admin fkip
Date Deposited: 21 Apr 2022 06:35
Last Modified: 21 Apr 2022 06:35
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/2641

Actions (login required)

View Item View Item