Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

KARAKTERISTIK DAN AKUMULASI SEDIMEN DISEKITAR PERMUKAAN PERAIRAN PELABUHAN SRI BINTAN PURA TANJUNGPINANG

SAID, RIDWAN and CHANDRA JOEI, KOENAWAN and RISANDI DWIRAMA, PUTRA (2019) KARAKTERISTIK DAN AKUMULASI SEDIMEN DISEKITAR PERMUKAAN PERAIRAN PELABUHAN SRI BINTAN PURA TANJUNGPINANG. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
SKRIPSI - SAID RIDWAN - 140254241019.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
Official URL: https://lib.umrah.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik sedimen permukaan dasar perairan dan akumulasi sedimen di sekitar pelabuhan Sri bintan pura, Tanjungpinang. Penelitian dilakukan selama bulan Oktober hingga November 2018. Secara keseluruhan, dapat disimpulkan bahwa jenis partikel sedimen di perairan pelabuhan Sri Bintan Pura terdiri atas jenis sedimen very fine sand/pasir sangat halus. Jenis sedimen tersebut mencirikan bahwa sedimen di sekitar pelabuhan Sri Bintan Pura berbutir halus. Akumulasi sedimen pada stasiun I sebesar 1,243 gr/cm3/tahun, pada stasiun II rata-rata akumulasi sedimen sebesar 1,256 gr/cm3/tahun, sedangkan pada stasiun III rata-rata akumulasi sedimen sebesar 1,435 gr/cm3/tahun. Laju sedimentasi ini dikhawatirkan akan membahayakan perairan akan terjadinya sedimentasi.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 620 - 629 Engineering and Allied Operations (Ilmu Teknik dan Ilmu yang Berkaitan) > 628 Environmental Protection Engineering/Teknik Perlindungan Lingkungan, Teknik Lingkungan
Divisions: Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Program Studi Ilmu kelautan
Depositing User: admin fikp
Date Deposited: 15 Jul 2021 07:13
Last Modified: 25 Jul 2021 12:11
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/281

Actions (login required)

View Item View Item