Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PERUBAHAN MATA PENCAHARIAN MASYARAKAT PASCA PEMBUKAAN LAHAN PERTANIAN DI DESA SUNGAI BESAR KECAMATAN LINGGA UTARA

HIJRAHWANI, MEISY and Wahyuni, Sri and Solina, Emmy (2022) PERUBAHAN MATA PENCAHARIAN MASYARAKAT PASCA PEMBUKAAN LAHAN PERTANIAN DI DESA SUNGAI BESAR KECAMATAN LINGGA UTARA. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
Meisy Hijrahwani_160569201011_Sosiologi_Cover.pdf

Download (948kB)
[img] Text (Abstrak)
Meisy Hijrahwani_160569201011_Sosiologi_Abstrak.pdf

Download (198kB)
[img] Text (Bab I)
Meisy Hijrahwani_160569201011_Sosiologi_BAB I.pdf

Download (443kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Meisy Hijrahwani_160569201011_Sosiologi_Daftar Pustaka.pdf

Download (274kB)
[img] Text (Full Text)
Meisy Hijrahwani_160569201011_Sosiologi_Full Teks.pdf

Download (4MB)

Abstract

Perubahan mata pencaharian masyarakat berawal dari dimulainya kegiatan pertanian di Desa Sungai Besar. Desa tersebut memiliki potensi untuk dikembangkan menjadi kawasan pertanian. Disisi lain masyarakat tepatan yang sudah terbiasa sebagian besar berposisi sebagai nelayan dan tidak memiliki pengalaman dibidang pertanian. Sehingga tidak mudah bagi mereka untuk betani. Akibatnya, sebagian masyarakat tetap bertahan menjadi nelayan. Hal ini berdampak terhadap terjadinya perubahan sosial ekonomi. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana dampak perubahan sosial yang diakibatkan oleh pertanian sawah di Desa Sungai Besar Kecamatan Lingga Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriftif kualitaif dengan informan sebanyak 5 orang serta menggunakan teknik dan alat pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ditemukan bahwa dalam penelitian ini masyarakat Desa Sungai Besar pada saat terjadinya perubahan masyarakat yang sejak dulu sebagai nelayan, buruh, berkebun, pegawai negeri dan swasta sekarang sudah ada yang bekerja dibagian pertanian sawah, ada yang menerima, menolak dan ada juga yang ikut-ikutan untuk menerima pertanian ini masuk di Desa Sungai Besar. Namun saat ini semua masyarakat Desa Sungai Besar sudah menerima dengan baik kegiatan pertanian ini. Dampak yang terjadi ialah peningkatan kesejahteraan bagi masyarakat yang bekerja dan Terjadinya Cultural Shock dengan kebudayaan baru, namun mampu beradaptasi. Kata Kunci: Perubahan sosial, Ekonomi, Dampak.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDWahyuni, SriNIPPPK.197704162021212004
UNSPECIFIEDSolina, EmmyNIP.198411202019032010
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 361.1 Social Problems/Permasalahan Sosial, Masalah Sosial
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi
Depositing User: user sosiologi
Date Deposited: 25 Jul 2022 07:47
Last Modified: 25 Jul 2022 07:47
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/3258

Actions (login required)

View Item View Item