Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

NILAI BUDAYA MELAYU DALAM CERITA RAKYAT KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

GAYATRI ML, MHELLIAN and Suhardi, Suhardi and Irawan, Dody (2022) NILAI BUDAYA MELAYU DALAM CERITA RAKYAT KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
MHELIAN GAYATRI ML_180388201030_PBSI_COVER.pdf - Published Version

Download (957kB)
[img] Text (Abstrak)
MHELIAN GAYATRI ML_180388201030_PBSI_ABSTRAK.pdf

Download (212kB)
[img] Text (BAB I)
MHELIAN GAYATRI ML_180388201030_PBSI_BAB I.pdf

Download (338kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
MHELIAN GAYATRI ML_180388201030_PBSI_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (328kB)
[img] Text (Full Teks)
MHELIAN GAYATRI ML_180388201030_PBSI_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan Nilai Budaya Melayu Dalam Cerita Rakyat Kabupaten Kepulauan Anambas. Jenis penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah desktiptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah teknik penelusuran dokumen. Pada penelitian ini alat pengumpul data yang digunakan penulis adalah Human Instrument dan Lembar Wawancara, alat perekam. tahapan-tahapan analisis dalam penelitian ini adalah Cerita rakyat yang sudah ditranskripkan ke dalam bentuk tulisan dibaca dengan pembacaan pemahaman, yaitu dengan melakukan proses pembacaan dan memahami teks bacaan berupa cerita rakyat masyarakat Melayu, kemudian dianalisis satu pesatu dan dikelompokan berdasarkan katagori nilai budaya. Hasil penelitian yang telah dilakukan adalah Cerita rakyat ini bercerita tentang kepulauan Anambas, dimana dalam ceritanya mengisahkan mengenai suatu kejadian di suatu tempat atau asal muasal suatu tempat. Dalam kumpulan cerita tersebut, diketahui bahwa mengandung nilai hubungan manusia dengan Sang Tuhan, hubungan manusia dengan sesama manusia, nilai ini memandang aspek kepribadian dan sosial atau nilai yang berasal dari individu maupun nilai yang berasal dari hubungan sosial; dan hubungan manusia dengan alam, manusia sebagai makhluk yang berhasil dalam mengolah dan memanfaatkan alam, manusia memiliki akal dan pikiran untuk memanfaatkan alam

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDSuhardi, SuhardiNIDN 1015086502
UNSPECIFIEDIrawan, DodyNIP 199110082019031011
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 390. Adat Istiadat, Etiket, Folklor > 398.2 Folk Literature, Fairy Tales, Myth, Mythology/Cerita Rakyat, Dongeng, Mitos, Mitologi
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: user Bahasa Indonesia
Date Deposited: 04 Aug 2022 08:10
Last Modified: 04 Aug 2022 08:10
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/3771

Actions (login required)

View Item View Item