Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PILIHAN RASIONAL PEREMPUAN ENTERPRENEUR DALAM GUGAT CERAI DI KOTA BATAM

WATI, RAHMA and Wahyuni, Sri and Emmy, Solina (2023) PILIHAN RASIONAL PEREMPUAN ENTERPRENEUR DALAM GUGAT CERAI DI KOTA BATAM. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
RAHMAWATI_190569201018_SOSIOLOGI_COVER.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
RAHMAWATI_190569201018_SOSIOLOGI_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (278kB)
[img] Text (Bab 1)
RAHMAWATI_190569201018_SOSIOLOGI_BAB 1.pdf - Published Version

Download (434kB)
[img] Text (Daftar Referensi)
RAHMAWATI_190569201018_SOSIOLOGI_DAFTAR REFERENSI.pdf - Published Version

Download (337kB)
[img] Text (Full Teks)
RAHMAWATI_190569201018_SOSIOLOGI_FULL TEKS.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id

Abstract

Cerai gugat ialah tuntutan hak ke pengadilan yang di ajukan oleh seorang istri untuk bercerai dari suaminya. Cerai gugat yang dipicu oleh beberapa faktor salah satunya yang mendominasi ialah masalah perselisihan yang bertentangan secara terus-menerus, sementara sisanya faktor ekonomi. Kemandirian perempuan dalam hal ekonomi diasumsikan menjadi pemicu keputusan perceraian. Dimana kondisi ini ialah perempuan yang memiliki penghasilan lebih tinggi dibanding suami dan perempuan tersebut merasa sudah bisa mencukupi kebutuhan sehari-harinya. Hal Inilah yang menjadi dasar bagi pandangan kemandirian ekonomi perempuan akan memungkinkan perempuan untuk memilih perceraian sebagai tindakan rasional dalam menyelesaikan krisis perkawinan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perempuan enterpreneur dalam gugat cerai dimana sampai saat ini perempuan yang mendominasi dapat gugat cerai. teori yang peneliti gunakan ialah teori pilihan rasional yang dimana suatu tindakan mempunyai suatu pencapaian atau tujuan terhadap keputusan yang diambil. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif. Teknik menentukan informan dengan menggunakan purposive sampling. Hasil dari temuan penelitian ini adalah kesadaran dalam hal perempuan entrepreneur dapat memutuskan sebuah keputusan gugat cerai. karena perempuan juga memiliki alasan untuk menceraikan salah satunya kemampuan finansial, kemampuan pendidikan, kemampuan mendidik anak, dan kemampuan dalam menghadapi kehidupan sosial. Kata kunci : Enterpreneur, Kemandirian, gugat cerai.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDWahyuni, SriNIPPPK.197704162001212004
UNSPECIFIEDSolina, EmmyNIP.198411202019032010
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 362.83 Problems and Services to Women/Permasalahan dan Layanan kepada Wanita dan Perempuan
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi
Depositing User: user sosiologi
Date Deposited: 30 Jan 2023 13:53
Last Modified: 30 Jan 2023 13:53
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/4805

Actions (login required)

View Item View Item