MAIZATUL AKMA, ALISA and Kurniawan, Dedy and Susiana, Susiana (2023) INDEKS EKOLOGI DAN POLA SEBARAN GASTROPODA PADA ZONA INTERTIDAL DI PERAIRAN TANAH MERAH DESA PENAGA KABUPATEN BINTAN PROVINSI KEPULAUAN RIAU. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.
Text (Cover)
Alisa Maizatul Akma_170254242001_Manajemen Sumber Daya Perairan - Cover.pdf-1.pdf Download (613kB) |
|
Text (Abstrak)
Alisa Maizatul Akma_170254242001_Manajemen Sumber Daya Perairan - Abstrak.pdf.pdf - Published Version Download (258kB) |
|
Text (BAB I)
Alisa Maizatul Akma_170254242001_Manajemen Sumber Daya Perairan - BAB 1.pdf.pdf - Published Version Download (277kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Alisa Maizatul Akma_170254242001_Manajemen Sumber Daya Perairan - Daftar Pustaka.pdf.pdf - Published Version Download (245kB) |
|
Text (Full teks)
Alisa Maizatul Akma_170254242001_Manajemen Sumber Daya Perairan - Full teks.pdf.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Gastropoda merupakan salah satu hewan invertebrata dari kelompok moluska yang dijumpai di perairan estuari hingga perairan laut. Keberadaan gastropoda sangat penting dalam menjaga keseimbangan ekologi wilayah pesisir karena gastropoda salah satu dekomposer awal untuk pengurai serasah/bahan organik. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui indeks ekologi dan pola sebaran gastropoda serta untuk mengetahui parameter perairan. penelitian ini dilaksanakan pada bulan Agustus 2022 – November 2022. Penentuan stasiun penelitian menggunakan metode Random Sampling menggunakan Software Visual Sampling Plan. Wilayah penelitian dibagi menjadi 30 titik yang tersebar secara acak di sepanjang zona intertidal Perairan Tanah Merah Desa Penaga. Pengamatan sampel gastropoda dilakukan pada saat kondisi air surut dengan cara pengambilan gastropoda yang ada di dalam kuadran (1 m x 1 m) gastropoda yang diambil berada di permukaan substrat dan di dalam substrat. Hasil penelitian ditemukan enam jenis gastropoda yaitu Cerithium coralium, Cerithideopsilla alata, Rhinolavis articulate, Pusionella vulpine, Nassrius reticulates, Laevistrombus canarium. Hasil analisis indeks ekologi dan pola sebaran yang diperoleh yaitu, nilai kepadatan gastropoda yang paling tinggi di perairan Desa Penaga Kabupaten Bintan, yaitu Cerithium coralium dan Cerithideopsilla alata sebanyak 2,70 ind/m2. Sedangkan Laevistrombus canarium memiliki nilai kepadatan terendah dengan nilai 0,50 ind/m2 . Nilai indeks keanekaragaman sedang. Nilai keseragaman tinggi/stabil. Nilai indeks dominasi rendah. Pola sebaran dalam kategori merata dan parameter perairan baik bagi kehidupan gastropoda.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | 500. Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 501. Ilmu Pengetahuan Alam 500. Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 530 Physics/Fisika 500. Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 540 Kimia 500. Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 570. Biologi |
|||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan | |||||||||
Depositing User: | user manajemenSP | |||||||||
Date Deposited: | 03 Feb 2023 03:58 | |||||||||
Last Modified: | 03 Feb 2023 03:58 | |||||||||
URI: | http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/5063 |
Actions (login required)
View Item |