Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

ANALISIS PENDEKATAN STRUKTURALISME DALAM CERITA RAKYAT KECAMATAN PALMATAK KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

SULASTRI, SULASTRI and Leo Shanty, Isnaini and Irawan, Dody (2022) ANALISIS PENDEKATAN STRUKTURALISME DALAM CERITA RAKYAT KECAMATAN PALMATAK KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
Sulastri_170388201044_PBSI_Cover.pdf - Published Version

Download (531kB)
[img] Text (Abstrak)
Sulastri_170388201044_PBSI_Abstrak.pdf - Published Version

Download (113kB)
[img] Text (BAB 1)
Sulastri_170388201044_PBSI_BAB 1.pdf - Published Version

Download (201kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Sulastri_170388201044_PBSI_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (187kB)
[img] Text (Full Teks)
Sulastri_170388201044_PBSI_Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan strukturalisme dalam cerita rakyat masyarakat Kabupaten Kepulauan Anambas, Kepulauan Anambas. Objek penelitian adalah cerita rakyat Kecamatan Palmatak Kabupaten Kepulauan Anambas yang didapatkan dari informan. Metode penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Instrumen penelitian dalam penelitian ini adalah peneliti sendiri dengan instrumen pendukung tabel pedoman analisis data. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah pengamatan, perekaman, pencatatan, wawancara, dan pengalihan wacana. Teknik analisis data dilakukan dengan teknik analisis isi (content analysis). Hasil analisis data yang didapatkan dari cerita rakyat masyarakat di Kecamatan Palmatak Kabupaten Kepulauan Anambas (Kisah Ikan Tongkol dan Ayam, Kisah Ikan Kalat dan Ikan Sengat, Sejarah Pulau Pangiran) terdapat strukturalisme diantaranya: alur, tokoh dan penokohan, latar dan tema.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDLeo Shanty, IsnainiNIP.196207261986012001
UNSPECIFIEDIrawan, DodyNIP.199110082019031011
Subjects: 800. Kesustraan > 801 Philosophy and Theory of Literatures/Filsafat dan Teori Kesusastraan
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: user Bahasa Indonesia
Date Deposited: 03 Feb 2023 01:59
Last Modified: 03 Feb 2023 01:59
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/5070

Actions (login required)

View Item View Item