Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PENGARUH CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN RETURN ON ASSET TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE DENGAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN SEKTOR KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2021

MARTHALINA, DWI and Munthe, Inge Lengga Sari and Ardiansyah, Ardiansyah (2023) PENGARUH CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN RETURN ON ASSET TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE DENGAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN SEKTOR KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2021. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
DWI MARTHALINA_190462201099_Akuntansi_Cover.pdf - Published Version

Download (257kB)
[img] Text (Abstrak)
DWI MARTHALINA_190462201099_Akuntansi_Abstrak.pdf - Published Version

Download (99kB)
[img] Text (BAB I)
DWI MARTHALINA_190462201099_Akuntansi_BAB I.pdf - Published Version

Download (220kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DWI MARTHALINA_190462201099_Akuntansi_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (165kB)
[img] Text (Full Teks)
DWI MARTHALINA_190462201099_Akuntansi_Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (899kB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Price to book value merupakan rasio harga saham terhadap nilai buku perusahaan yang menunjukkan tingkat kemampuan suatu perusahaan dalam menciptakan nilai relatif terhadap jumlah modal yang akan diinvestasikan oleh investor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh current ratio, debt to equity ratio, dan return on asset terhadap price to book value dengan kepemilikan manajerial sebagai variabel moderasi pada perusahaan sektor keuangan yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2017-2021. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda dan Moderated Regression Analysis (MRA). Hasil penelitian menunjukan bahwa debt to equity ratio, return on asset, dan kepemilikan manajerial berpengaruh secara parsial terhadap price to book value. Sedangkan current ratio tidak berpengaruh secara parsial terhadap price to book value. Current ratio, debt to equity ratio, return on asset, dan kepemilikan manajerial berpengaruh secara simultan terhadap price to book value. Variabel independen dalam penelitian ini yaitu current ratio, debt to equity ratio, return on asset, dan kepemilikan manajerial mampu menjelaskan sebesar 35,5% terhadap variabel dependen yaitu price to book value dan sisanya dijelaskan oleh variabel lain diluar penelitian ini. Kepemilikan manajerial mampu memoderasi pengaruh return on asset terhadap price to book value. Namun, kepemilikan manajerial tidak mampu memoderasi pengaruh current ratio dan debt to equity ratio terhadap price to book value.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
ContributorMunthe, Inge Lengga SariNIDN.1013077402
ContributorArdiansyah, ArdiansyahNIDN.2126098901
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 332 Financial Economics, Finance/Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: user akutansi akutansi
Date Deposited: 07 Aug 2023 04:47
Last Modified: 07 Aug 2023 04:47
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/5614

Actions (login required)

View Item View Item