Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

IMPLEMENTASI ALGORITMA MD5 (MESSAGE DIGEST 5) DAN BASE64 PADA PENGAMANAN PESAN BERBASIS ANDROID

Nadia Wahyu, Wijayanti and Hendra, Kurniawan and Nurul, Hayaty (2019) IMPLEMENTASI ALGORITMA MD5 (MESSAGE DIGEST 5) DAN BASE64 PADA PENGAMANAN PESAN BERBASIS ANDROID. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
FILE SKRIPSI (PERPUS).pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
Official URL: https://ft.umrah.ac.id/

Abstract

Pengamanan pesan berbasis android kini sangat berkembang pesat dalam perkembangan teknologi, hal ini terjadi karena banyaknya para pembobol keamanan data. penelitian ini menggunakan fungsi hash MD5 (message digest 5) dan algoritma Base64. Algoritma MD5 (message digest 5) dibutuhkan untuk menjaga keamanan id_user dan Base64 dibutuhkan untuk menjaga keamanan isi pesan dari back end. Pengamanan id_user proses berlangsung saat pengguna melakukan login dengan mendaftarkan email pengguna untuk pertama kali pada aplikasi, kemudian aplikasi akan mengamankan id_user pengguna dengan mengkonversi menjadi hash value yang nanti akan disimpan dalam database dengan demikian pengguna sesama aplikasi sama - sama tidak dapat mengetahui id_user hanya mengetahui email yang digunakan pengguna. Adapula pengamanan algoritma Base64 saat pengguna 1 mengirim pesan teks pada pengguna 2 maka pesan teks tersebut akan langsung terbaca dalam bentuk teks asli tapi aplikasi ini khususnya untuk pengamanan dari back end hanya dapat melihat pesan yang sudah terenkripsi dalam firebasenya.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 000 Karya Umum > 000. Ilmu Umum dan Komputer > 004.65.Jaringan Komunikasi Komputer
000 Karya Umum > 000. Ilmu Umum dan Komputer > 006.754. Situs Jejaring Sosial, Sosial Media
Depositing User: Admin Repositori UMRAH
Date Deposited: 18 Jul 2021 11:46
Last Modified: 18 Jul 2021 11:46
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/598

Actions (login required)

View Item View Item