Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

KELOMPOK SIMPAN PINJAM PEREMPUAN DI DESA BATU BELANAK KECAMATAN SUAK MIDAI KABUPATEN NATUNA

SUHITO, BAMBANG and Rahmawati, Nanik and Arieta, Siti (2023) KELOMPOK SIMPAN PINJAM PEREMPUAN DI DESA BATU BELANAK KECAMATAN SUAK MIDAI KABUPATEN NATUNA. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
BAMBANG_SUHITO_180569201022_Sosiologi_Cover.pdf - Published Version

Download (310kB)
[img] Text (Abstrak)
BAMBANG_SUHITO_180569201022_Sosiologi_Abstrak.pdf - Published Version

Download (171kB)
[img] Text (BAB I)
BAMBANG_SUHITO_180569201022_Sosiologi_BAB I.pdf - Published Version

Download (206kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
BAMBANG_SUHITO_180569201022_Sosiologi_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (207kB)
[img] Text (Full Teks)
BAMBANG_SUHITO_180569201022_Sosiologi_Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan adalah suatu kegiatan yang diberikan pinjaman untuk permodalan usaha bagi kaum perempuan rumah tangga miskin. Tetapi banyak anggota yang tidak menggunakan dana tersebut untuk usaha atau dalam pemanfaatan dana banyak yang tidak sesuai dengan proposal yang dibuat sehingga membuat peneliti tertarik untuk meneliti permasalahan yang ada di kegiatan simpan pinjam perempuan di Desa Batu Belanak Kecamatan Suak Midai Kabupaten Natuna. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perilaku pemanfaatan dana kelompok Simpan Pinjam Perempuan di Desa Batu Belanak Kecamatan Suak Midai Kabupaten Natuna. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik dalam menentukan informan digunakan dengan teknik purposive sampling dengan jumlah informan sebanyak 11 informan yang diperoleh dari informan utama yakni anggota kelompok SPP. Peneltian ini menggunakan teori Pilihan Rasional oleh James S Coleman. Hasil temuan dari penelitian ini bahwa perilaku pemanfaatan dana kegiatan simpan pinjam perempuan di Desa Batu Belanak ini adalah 1). Dana Simpan Pinjam Perempuan yang seharusnya untuk modal usaha tetapi digunakan untuk hal yang bersifat konsumtif , untuk membantu menambah modal usaha suami dan ada juga membantu fasilitas dan kebutuhan pekerjaan suami. 2) Ada sebagian anggota juga menggunakan dana simpan pinjam permpuan digunakan untuk usaha 3). Dana yang digunakan oleh laki-laki dengan mengataskan nama perempuan atau menumpang nama perempuan. Kesimpulannya kegiatan simpan pinjam perempuan di Desa Batu Belanak masih kurang efektif karena masih banyak anggota masyarakat yang memanfaatkan dana tidak sesuai dengan isi proposal yang dibuatnya atau tidak digunakan dengan semestinya. Pihak Unit Pengelola diharapkan lebih selektif dan diharapkan adanya minotoring dan pengawasan dilapangan.agar program tepat sasaran.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDRahmawati, NanikNIP. 198004132021212006
UNSPECIFIEDArieta, SitiNIP. 198304062015042002
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 333.1 Public Ownership of Land/Penguasaan Tanah dan Sumber Daya Alam oleh Pemerintah
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi
Depositing User: user sosiologi
Date Deposited: 14 Aug 2023 08:01
Last Modified: 14 Aug 2023 08:01
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/6248

Actions (login required)

View Item View Item