PUTRA, EGI ANUGRAH and Suryaningsih, Suryaningsih and Arieta, Siti (2023) STIGMA MASYARAKAT TERHADAP PENGINAPAN DI KIJANG KOTA KECAMATAN BINTAN TIMUR. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.
Text (Cover)
EGI_ANUGRAH_PUTRA_160569201065_Sosiologi_Cover.pdf - Published Version Download (428kB) |
|
Text (Abstrak)
EGI_ANUGRAH_PUTRA_160569201065_Sosiologi - Abstrak.pdf - Published Version Download (280kB) |
|
Text (BAB 1)
EGI_ANUGRAH_PUTRA_160569201065_Sosiologi - BAB 1.pdf - Published Version Download (560kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
EGI_ANUGRAH_PUTRA_160569201065_Sosiologi - Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (504kB) |
|
Text (Full Teks)
EGI_ANUGRAH_PUTRA_160569201065_Sosiologi_Full_Teks.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini dilakukan di Bintan Timur khususnya di Kelurahan Kijang Kota yang merupakan salah satu kota di Kecamatan Bintan Timur Kabupaten Bintan yang memiliki beberapa penginapan namun dengan adanya penginapan yang di nilai oleh masyarakat merupakan tempat negatif karna di jadikan sebagai tempat prostitusi oleh beberapa pelaku sehingga menimbulkan sebuah stigma yang ada di masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan stigma masyarakat terhadap penginapan di Kijang Kota Kecamatan Bintan Timur. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif dengan wawancara, observasi dan peneliti menggunakan teori labelling. Wawancara yang dilakukan merupakan wawancara khusus hanya kepada Masyarakat di lingkungan penginapan kemudian informasi yang diperoleh di lapangan di interprestasikan melalui teknis analisis deskriptif. Setelah melakukan penelitian ditemukan bahwa terdapat berbagai respon dari masyarakat dan masyarakat mengetahui bahwa terdapat praktik postitusi yang terjadi di penginapan tersebut sehingga masyarakat menilai bahwa tempat tersebut sebagai tempat yang buruk dari situ pula penginapan yang ada di Kijang Kota Kecamatan Bintan Timur terstigma buruk. Kesimpulan yang di dapat dari peneliti adalah Kijang Kota memiliki beberapa penginapan untuk menfasilitasi individu atau kelompok sebagai tempat beristirahat tetapi ada beberapa individu yang menyalah gunakan penginapan tersebut sebagai tempat prostitusi secara terus menerus sehingga timbulah penilaian buruk terhadap penginapan tersebut oleh masyarakat Kijang atau dari luar Kijang. Kata kunci : penginapan, masyarakat, dan penilaian
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 361.1 Social Problems/Permasalahan Sosial, Masalah Sosial 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 363.47 Pornography/Pornografi 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 364.1534 Prostitution/Prostitusi, Pelacuran |
|||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi | |||||||||
Depositing User: | user sosiologi | |||||||||
Date Deposited: | 22 Aug 2023 06:33 | |||||||||
Last Modified: | 22 Aug 2023 06:33 | |||||||||
URI: | http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/6506 |
Actions (login required)
View Item |