Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PEMANFAATAN BUAH MANGROVE RHIZOPHORA MUCRONATA SEBAGAI MINUMAN FUNGSIONAL

GULO, ELVIN and Oktavia, Yulia and Jumsurizal, Jumsurizal (2024) PEMANFAATAN BUAH MANGROVE RHIZOPHORA MUCRONATA SEBAGAI MINUMAN FUNGSIONAL. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
ELVIN GULO_180254244036_Teknologi Hasil Perikanan_Cover.pdf - Published Version

Download (630kB)
[img] Text (Abstrak)
ELVIN GULO_180254244036_Teknologi Hasil Perikanan-Abstrak.pdf - Published Version

Download (133kB)
[img] Text (BAB I)
ELVIN GULO_180254244036_Teknologi Hasil Perikanan- BAB I.pdf - Published Version

Download (180kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
ELVIN GULO_180254244036_Teknologi Hasil Perikanan- Dapus.pdf - Published Version

Download (261kB)
[img] Text (Full Teks)
ELVIN GULO_180254244036_Teknologi Hasil Perikanan-Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Buah mangrove Rhizophora mucronata merupakan.salah satu jenis tumbuhan lauk yang memiliki manfaat sebagai sumber pangan lokal karena memiliki kandungan antioksidan yang tinggi yang bisa dimanfaatkan sebagai olahan pangan. Salah satu pemanfaatan buah mangrove Rhizophora mucronata adalah sebagai minuman fungsional. Tujuan penelitian ini.adalah untuk mengetahui kandungan pada minuman fungsional dari buah mangrove Rhizophora mucronata seperti antioksidan, proksimat, dan organoleptik (uji hedonik). Metode penelitian yang dilakukan ada beberapa.tahapan, antara lain preparasi sampel dan pembuatan formulasi minuman fungsional, uji hedonik, uji proksimat, dan uji aktifitas antioksidan. Analisis data menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif yang dijelaskan secara deskriptif. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa konsentrasi minuman fungsional buah mangrove Rhizophora mucronata terbaik berdasarkan uji hedonik adalah konsentrasi M2 dengan konsentrasi air buah mangrove Rhizophora mucronata 65%, alginat 0,5%, gula 20% dan air 14,5% dan hasil dari analisis proksimat minuman fungsional air buah mangrove Rhizophora mucronata pada komponen air 87,5%, kadar abu 0,07%, kadar protein 0,04%, kadar kabohidrat 12,47%. Hasil uji aktivitas antioksidan yang terdapat pada air buah mangrove Rhizophora mucronata lemah, karena nilai IC50-nya lebih besar dari 0,15 mg/ml yaitu 117 ppm sedangkan pada masing-masing konsentrasi minuman fungsional air buah mangrove Rhizophora mucronata sangat lemah karena nilai IC50 lebih besar dari 0,20 mg/ml yaitu nilai IC50 M1 4963, M2 5363, M3 4895.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDOktavia, YuliaNIP. 198810162018032001
UNSPECIFIEDJumsurizal, JumsurizalNIP. 198910162022031004
Subjects: 000 Karya Umum > 020 - 029 Library and Information Science (Perpustakaan dan Ilmu Informasi)
Divisions: Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Program Studi Teknologi Hasil Perikanan
Depositing User: user THP
Date Deposited: 07 Feb 2024 03:57
Last Modified: 07 Feb 2024 03:57
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/7170

Actions (login required)

View Item View Item