Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PRODUKSI DAN DEKOMPOSISI SERASAH MANGROVE DI PERAIRAN ESTUARI DOMPAK TANJUNGPINANG

SINAGA, HENNA CANLARIS and Lestari, Febrianti and Susiana, Susiana (2024) PRODUKSI DAN DEKOMPOSISI SERASAH MANGROVE DI PERAIRAN ESTUARI DOMPAK TANJUNGPINANG. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
HENNA CANLARIS SINAGA_190254242023_MSP_COVER 1.pdf - Published Version

Download (464kB)
[img] Text (Abstrak)
HENNA CANLARIS SINAGA_190254242023_MSP_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (152kB)
[img] Text (Bab I)
HENNA CANLARIS SINAGA_190254242023_MSP_BAB I.pdf - Published Version

Download (253kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
HENNA CANLARIS SINAGA_190254242923_MSP_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (163kB)
[img] Text (fullteks)
HENNA CANLARIS SINAGA_190254242023_MSP_SKRIPSI LENGKAP_compressed.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Tingkat kerapatan,produksi dan dekomposisi serasah di Perairan Estuari Dompak. tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat kerapatan, produksi dan dekomposisi serasah Mangrove di Perairan Estuari Dompak Kota Tanjungpinang. Penelitian ini dilaksanakan pada Bulan Februari – Maret 2024, lokasi penelitian ditetapkan di Perairan Estuari Dompak Kota Tanjungpinang. Dalam penentuan titik sampling peneliti mengunakan metode Purposive Sampling, berdasarkan pertimbangan aktivitas pembangunan disekitar kawasan mangrove Dompak. Alat yang digunakan dalam penelitian ini ialah litter trap/bag untuk menampung serasah, oven untuk mengeringkan sampel, timbangan digital untuk menimbang serasah. Analisis data yang dilakukan pada penelitian tingkat kerapatan, produksi dan dekomposisi serasah mangrove dengan persentase analisis data untuk mengetahui tingkat produksi dengan persamaan berat kering serasah/satuan luas selanjutnya untuk analisis dekomposisi menggunakan persentase serasah yang mengalami dekomposisi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kerapatan mangrove pada stasiun 1. Sebesar 1.299 ind/ha dengan kategori tergolong sedang, stasiun 2. Sebesar 599 ind/ha dengan kategori tergolong jarang dan stasiun 3 sebesar 1.666 ind/ha dengan kategori kerapatan tergolong padat. Tutupan mangrove pada stasiun 1. Sebesar 73,83 % dengan kriteria sedang kategori sedang. Stasiun 2. Sebesar 65,60 % dengan kriteria sedang kategori sedang dan stasiun 3 sebesar 79,93 dengan kriteria padat kategori baik dan Produksi serasah mangrove di Perairan Estuari Dompak pada stasiun 1 sebesar 10,19 gbk/m2, stasiun 2 sebesar 5,01 gbk/m2, dan stasiun 3 sebesar 12,60 gbk/m2. Dekomposisi mangrove pada stasiun 1 sebesar 21,74 %, stasiun 2 sebesar 29,88 % dan stasiun 3 sebesar 21,14 %.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDLestari, FebriantiNIPPK.197802222021212009
UNSPECIFIEDSusiana, SusianaNIP.198903272015042004
Subjects: 000 Karya Umum > 020 - 029 Library and Information Science (Perpustakaan dan Ilmu Informasi)
500. Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 580. Ilmu Tumbuhan, Ilmu Tanaman, Botany
Divisions: Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan
Depositing User: user manajemenSP
Date Deposited: 24 Jul 2024 04:07
Last Modified: 24 Jul 2024 04:07
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/7382

Actions (login required)

View Item View Item