Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

IDENTIFIKASI JENIS MANGROVE DENGAN MENGGUNAKAN METODE RADIAL BASIS FUNCTION NEURAL NETWORK (RBFNN) (Studi Kasus Pulau Bintan)

DASOPANG, ALRAMADAN and Ritha, Nola and Hayaty, Nurul (2024) IDENTIFIKASI JENIS MANGROVE DENGAN MENGGUNAKAN METODE RADIAL BASIS FUNCTION NEURAL NETWORK (RBFNN) (Studi Kasus Pulau Bintan). S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
ALRAMADAN OLOANSYAH DASOPANG_2001020051_Teknik Informatika_Cover.pdf - Published Version

Download (645kB)
[img] Text (Abstark)
ALRAMADAN OLOANSYAH DASOPANG_2001020051_Teknik Informatika_Abstark.pdf - Published Version

Download (334kB)
[img] Text (Bab I)
ALRAMADAN OLOANSYAH DASOPANG_2001020051_Teknik Informatika_Bab I.pdf - Published Version

Download (385kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
ALRAMADAN OLOANSYAH DASOPANG_2001020051_Teknik Informatika_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (294kB)
[img] Text (Full Teks)
ALRAMADAN OLOANSYAH DASOPANG_2001020051_Teknik Informatika_Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Indonesia memiliki potensi kelautan yang signifikan dengan luas laut mencapai dua pertiga dari total wilayahnya, sekitar 5,8 juta km². Dengan lebih dari 17.000 pulau dan garis pantai sepanjang 81.000 km, Indonesia menyimpan kekayaan alam yang melimpah. Penelitian ini berjudul "Identifikasi Jenis Mangrove di Pulau Bintan dengan Menggunakan Metode Radial Basis Function Neural Network (RBFNN)" bertujuan untuk mengimplementasikan metode RBFNN dalam mengidentifikasi jenis mangrove di Pulau Bintan dengan menggunakan fitur bentuk dan tekstur GLCM. RBFNN terdiri dari tiga lapisan: input, hidden, dan output. Neuron pada lapisan input sesuai dengan komponen vektor input, sedangkan lapisan tersembunyi melakukan transformasi non-linear menggunakan fungsi aktivasi non-linear. Dengan 340 neuron pada lapisan tersembunyi, model menunjukkan performa unggul dibandingkan dengan 140 dan 240 neuron. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model RBFNN mencapai akurasi 100.00% confusion matrix dengan akurasi, presisi, recall, dan F1-score masing-masing 1.00, yang menandakan bahwa model ini sangat efektif dalam mengklasifikasikan jenis-jenis mangrove yang diuji.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDRitha, NolaNIP.199011142019032016
UNSPECIFIEDHayaty, NurulNIP.199103272019032019
Subjects: 000_umum > 000. Ilmu Umum dan Komputer > 005.1.Pemrograman
000_umum > 000. Ilmu Umum dan Komputer > 006.3 Artificial Intelligence/Kecerdasan Buatan
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: user Teknik Informatika
Date Deposited: 31 Jul 2024 06:56
Last Modified: 31 Jul 2024 06:56
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/7812

Actions (login required)

View Item View Item