Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

ANALISIS PENGARUH PRESSURE, OPPORTUNITY, RATIONALIZATION DALAM KONSEP FRAUD TRIANGLE SEBAGAI ALAT DALAM MENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2023

AIDILLA NATASYA, FERRA and Lidya Rikayana, Hadli and Tambunan, Ronia (2024) ANALISIS PENGARUH PRESSURE, OPPORTUNITY, RATIONALIZATION DALAM KONSEP FRAUD TRIANGLE SEBAGAI ALAT DALAM MENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2023. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
FERRA AIDILLA NATASYA_2004010011_Akuntansi - Cover.pdf - Published Version

Download (425kB)
[img] Text (Abstrak)
FERRA_AIDILLA_NATASYA_2004010011_Akuntansi - Abstrak.pdf - Published Version

Download (398kB)
[img] Text (BAB I)
FERRA_AIDILLA_NATASYA_2004010011_Akuntansi - BAB I.pdf - Published Version

Download (488kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
FERRA_AIDILLA_NATASYA_2004010011_Akuntansi - Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (369kB)
[img] Text (Full Teks)
FERRA_AIDILLA_NATASYA_2004010011_Akuntansi - Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memprediksi kecurangan laporan keuangan yang dilakukan oleh manajemen atau para pegawai perusahaan pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2020-2023 menggunakan pendeteksian Beneish M-Score yang dicetuskan oleh Prof.M.Daniel Beneish. Fraud triangle terbagi menjadi tiga komponen yaitu pressure, opportunity, rationalization. Populasi dalam penelitian adalah 29 perusahaan perbankan dengan 4 tahun penelitian. Analisis data dengan metode analisis regresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pressure dan rationalization berpengaruh secara parsial terhadap kecurangan laporan keuangan. Sedangkan, opportunity tidak berpengaruh secara parsial terhadap kecurangan laporan keuangan. Secara simultan, seluruh komponen pressure, opportunity dan rationalization berpengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan. Hasil uji koefisien determinasi menunjukkan bahwa variabel independen mampu menjelaskan variabel dependen sebesar 78%, sedangkan sisanya 22% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDLidya Rikayana, HadliNIP.198905232018032001
UNSPECIFIEDTambunan, RoniaNIP.199410082022032017
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 332 Financial Economics, Finance/Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Akuntansi
Depositing User: user akutansi
Date Deposited: 07 Aug 2024 02:15
Last Modified: 07 Aug 2024 02:15
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/7917

Actions (login required)

View Item View Item