Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA KUALA SELAT KECAMATAN KATEMAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR TAHUN 2016

ANDIKA, SAPUTRA and Nazaki, Nazaki and Nur, Aslamaturrahmah Dwi Putri (2019) PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA KUALA SELAT KECAMATAN KATEMAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR TAHUN 2016. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
SKRIPSI-ANDIKA SAPUTRA-130565201127-IP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Salah satu kunci dari keberhasilan pembangunan adalah dengan melaksanakan perencanaan yang tepat masyarakat memiliki hak dan kewajiban dalam menyampaikan aspirasinya yang tertuang dalam UU No.6 Tahun 2014 Tentang Desa Pasal 68 Bab VI, Pasal 80 Ayat 1 bahwa perencanaan pembangunan desa diselengarakan dengan mengikutsertakan masyarakat, ayat 2 pemerintah desa wajib menyelenggarakan musrenbang desa. Adapun metode yang peneliti gunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriftif kualitatif, yaitu hanya memaparkan situasi atau peristiwa yang nyata tentang Partisipasi Masyarakat dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa Kuala Selat dan teori peneliti gunakan yaitu teori Rusidi dalam Siregar (2001:21): Sumbangan Pemikiran (Ide atau Gagasn), Sumbangan Materi (Dana dan Barang), Sumbangan Tenaga (Bekerja). Teori ini di perkuat dalam Permendagri Nomor 114 tahun 2014 Tentang Perencanaan Desa memuat definisi tentang Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa dalam ketentuan Pasal 1 Angka 7 dan UU No. 6 Tahun 2014 Pasal 68 Tentang Desa. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi partisipasi masyarakat dalam partisipasi sumbangan pemikiran (ide atau gagasa) tergolong rendah yaitu dapat dilihat dari kehadiran musyawarah dusun dalam rangka menampung aspirasi atau gagasan dari masyarakat dan juga kehadiran pada musyawarah desa tahun 2016. Kata kunci : Partisipasi Masyarakat, Musyawarah Perencanaan Pembangunan

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 302.2 Communication/Komunikasi
300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 361.2 Social Action/Aksi Sosial
700. Tata Kota, Kesenian, Hiburan dan Olahraga > 711.4 City Planning/Tata Kota
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Pemerintahan
Depositing User: admin fisip fisip
Date Deposited: 21 Jul 2021 09:32
Last Modified: 21 Jul 2021 09:32
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/860

Actions (login required)

View Item View Item