Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PENGEMBANGAN LKPD BERBANTUAN CHEMSKETCH PADA MATERI BENTUK MOLEKUL KELAS X

PRATIWI, MAWAR and Widhia Sabekti, Ardi and Fitriyah, Dina (2023) PENGEMBANGAN LKPD BERBANTUAN CHEMSKETCH PADA MATERI BENTUK MOLEKUL KELAS X. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
MawarPratiwi_150384204011_PendidikanKimia_Cover.pdf

Download (298kB)
[img] Text (Abstrak)
Mawarpratiwi_150384204011_PendidikanKimia_Abstrak.pdf

Download (79kB)
[img] Text (BAB I)
MawarPratiwi_150384204011_PendidikanKimia_Bab1.pdf

Download (227kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
MawarPratiwi_150384204011_PendidikanKimia_DaftarPustaka.pdf

Download (126kB)
[img] Text (Full Teks)
MawarPratiwi_150384204011_PendidikanKimia_Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Pembelajaran materi bentuk molekul biasanya guru hanya menggunakan media berupa molymod atau plastisin, guru juga belum pernah menggunakan LKPD pada materi bentuk molekul dan mengatakan bahwa perlunya adanya inovasi baru seperti menggunakan perangkat lunak agar peserta didik tertarik dan mudah memahami materi. Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengembangkan LKPD berbantuan chemsketch pada materi bentuk molekul, (2) menentukan tingkat validasi LKPD berbantuan chemsketch pada materi bentuk molekul dan (3) untuk mengetahui tingkat praktikalitas LKPD berbantuan chemsketch pada materi bentuk molekul. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan menggunakan model 4D yang terdiri dari 4 tahap, yaitu Define (Pendefinisian), Desain (Perancangan), Development (Pengembangan), dan Disseminate (Penyebaran). Berdasarkan dari hasil validasi para ahli hasil penilaian yang diperoleh pada LKPD berbantuan chemsketch dari ahli materi dan bahan ajar dengan kategori valid dengan persentase 71% dan 66,66%. Pengumpulan data dilakukan di MAN Tanjungpinang. Panduan praktik diuji pada 1 guru kimia dan 27 peserta didik kelas X IPA I persentase tanggapan peserta didik dalam skala kecil dan skala besar terhadap produk yang dikembangkan masing-masing adalah 83,7% dan 86,5% dengan kedua kategori sangat praktis dan persentase tanggapan guru terhadap produk yang dikembangkan sebesar 81,81% dengan kategori sangat praktis. Secara keseluruhan dari hasil yang diperoleh bahwa LKPD yang dikembangkan dinyatakan valid dan sangat praktis untuk digunakan dalam kegiatan pembelajaran.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDWidhia Sabekti, ArdiNIP.198903082018031001
UNSPECIFIEDFitriyah, DinaNIP.198804222019032015
Subjects: 500. Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 540 Kimia
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: user kimia
Date Deposited: 27 Jan 2023 02:43
Last Modified: 27 Jan 2023 02:43
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/4492

Actions (login required)

View Item View Item