Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

PERAN BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) DALAM IMPLEMENTASI PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) DI KELURUHAN BARAN BARAT KABUPATEN KARIMUN

ELVIANY, FITRI and Hendrayady, Agus and Akhyary, Edy (2023) PERAN BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) DALAM IMPLEMENTASI PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) DI KELURUHAN BARAN BARAT KABUPATEN KARIMUN. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
FITRI ELVIANY_170563201024_ILMU ADMINISTRASI NEGARA - Cover.pdf - Published Version

Download (286kB)
[img] Text (Abstrak)
FITRI ELVIANY_170563201024_ILMU ADMINISTRASI NEGARA - Abstrak.pdf - Published Version

Download (41kB)
[img] Text (BAB 1)
FITRI ELVIANY_170563201024_ILMU ADMINISTRASI NEGARA - BAB 1.pdf - Published Version

Download (169kB)
[img] Text (Daftar Putaka)
FITRI ELVIANY_170563201024_ILMU ADMINISTRASI NEGARA - Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (161kB)
[img] Text (Full Teks)
FITRI ELVIANY_170563201024_ILMU ADMINISTRASI NEGARA - Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Peran Badan Keswadayaan Masyarakat (BKM) dalam Implementasi Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) di Kelurahan Baran Barat Kabupaten Karimun.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran Badan Keswadayaan Masyarakat Dalam Implementasi Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) di Kelurahan Baran Barat Kabupaten Karimun . Di samping itu juga untuk mengetahui kendala Badan Keswadayaan Masyarakat dalam Implementasi Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU). Adapun teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan wawancara, dokumentasi, dan observasi. Data yang diperoleh selanjutnya dianalisis dengan langkah-langkah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Dari penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa Peran Badan Keswadayaan Masyarakat dalam impelementasi program Kota tanpa kumuh (KOTAKU) dengan mengadakan sosialisasi. Dalam Indikator Motivator Badan Keswadayaan Masyarakat melakukan sosialisasi terkait program kota tanpa kumuh (KOTAKU) dan belum dikatakan maksimal.Selanjutnya dalam indikator fasilitator, Badan Kesewadayaan Masyarakat dan Dinas Perumahan dan Permukiman Rakyat telah menyediakan sarana dan prasarana. Namun karena anggaran yang dibutuhkan belum mencukupi, sehingga sarana dan prasarana belum tersedia sepenuhnya. Kemudian dalam aspek dinamisator, Badan Keswadayaan Telah Melakukan kerjasama Dengan Stakeholder Yaitu Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah,Corporate Social Responsibility (CSR),Dana Alokasi Khusus Dan Masyarakat. Selain itu, terdapat beberapa faktor yang menghambat peran Badan Keswadayaan Masyarakat, diantaranya ketidaksiapan lingkungan,sarana dan prasarana belum memadai,kurangnya kerjasama. Kata Kunci: Peran, Badan Keswadayaan Masrakat (BKM), Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU).

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDHendrayady, AgusNIP. 197308052021211001
UNSPECIFIEDAkhyary, EdyNIP. 196909082021211006
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 303.34. Kepemimpinan
300. Ilmu Sosial > 350 Public Administration/Administrasi Negara
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: user IAN
Date Deposited: 01 Feb 2023 02:11
Last Modified: 01 Feb 2023 02:11
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/4874

Actions (login required)

View Item View Item