Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

TANGGUNG JAWAB PENYELENGGARA SISTEM ELEKTRONIK DALAM PERETASAN AKUN KONSUMEN (STUDI TERHADAP KEBIJAKAN PRIVASI PT SHOPEE INTERNASIONAL INDONESIA)

TESIA, PUTRI and Rani, Marnia and Syahputra, Irwandi (2023) TANGGUNG JAWAB PENYELENGGARA SISTEM ELEKTRONIK DALAM PERETASAN AKUN KONSUMEN (STUDI TERHADAP KEBIJAKAN PRIVASI PT SHOPEE INTERNASIONAL INDONESIA). S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
Putri Tesia_180574201086_Ilmu Hukum - Cover.pdf - Published Version

Download (692kB)
[img] Text (Abstrak)
Putri Tesia_180574201086_Ilmu Hukum - Abstrak.pdf - Published Version

Download (60kB)
[img] Text (BAB 1)
Putri Tesia_180574201086_Ilmu Hukum - BAB 1.pdf - Published Version

Download (174kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Putri Tesia_180574201086_Ilmu Hukum - Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (196kB)
[img] Text (Full Teks)
Putri Tesia_180574201086_Ilmu Hukum - Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Penelitian ini membahas terkait dengan isu tanggung jawab penyelenggara sistem elektronik terhadap data pribadi pada marketplace yang berangkat dari kasus peretasan akun data pribadi pada marketplace Shopee yang dilakukan oleh hacker yang melakukan kegiatan peminjaman Spaylater. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tanggung jawab PT Shopee Internasional Indonesia terhadap pengguna layanan dalam peretasan akun dan untuk mengetahui penyelesaian hukum yang dapat dilakukan PT Shopee Internasional Indonesia terhadap pengguna layanan dalam pretasan akun. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian normatif dengan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan kasus. Hasil dari penelitian ini tanggung jawab pihak penyelenggara sistem elektronik yaitu PT Shopee Internasional Indonesia sebagaimana diatur dalam kontrak kebijakan privasi memiliki batasan dalam memberikan pertanggungjawaban atas kerugian yang dialami pengguna layanan, kemudian penyelesaian sengketa atas pertanggungjawaban Shopee kepada pengguna layanan dalam terjadinya peretasan akun yang menyebabkan kerugian berdasarkan ketentuan Pasal 15 kontrak Shopee, Pasal 64 ayat (1) Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2022 tentang Pelindungan Data Pribadi, dan Pasal 38, 39 Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik dapat dilakukan dengan arbitrase, pengadilan, dan alternatif penyelesaian sengketa lainnya antara pengguna layanan dengan lembaga pihak Shopee. Kesimpulan PT Shopee memiliki batasan dalam pertanggungjawaban atas kerugian yang dialami pengguna layanan.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDRani, MarniaNIP.198103082014042001
UNSPECIFIEDSyahputra, IrwandiNIP.199407192019031007
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 340 Law/Ilmu Hukum
300. Ilmu Sosial > 340 Law/Ilmu Hukum > 346 Private Law/Hukum Privat, Hukum Perdata
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Hukum
Depositing User: user ilmuhukum
Date Deposited: 02 Feb 2023 08:52
Last Modified: 02 Feb 2023 08:52
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/5009

Actions (login required)

View Item View Item