Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

KAJIAN STOK UDANG PUTIH (Penaeus merguiensis) DI PERAIRAN SENGGARANG KOTA TANJUNGPINANG

IRMA DEVI, SELVIA and FEBRIANTI, LESTARI and SUSIANA, SUSIANA (2019) KAJIAN STOK UDANG PUTIH (Penaeus merguiensis) DI PERAIRAN SENGGARANG KOTA TANJUNGPINANG. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text
SKRIPSI IRMA DEVI SELVIA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
Official URL: https://fikp.umrah.ac.id

Abstract

Penelitian ini mengenai analisis stok udang putih (Penaeus merguiensis) di Perairan Senggarang Kota Tanjungpinang. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui stok udang putih (Penaeus merguiensis) berdasarkan frekuensi panjang, identifikasi kelompok ukuran, parameter pertumbuhan, hubungan panjang bobot serta factor kondisi, dan juga tingkat mortalitas serta laju eksploitasi pada udang di Perairan Senggarang Kecamatan Tanjungpinang Kota, Kota Tanjungpinang. Penelitian ini dilakukan dengan metode random sampling sebanyak 600 ekor dengan kisaran panjang 45-178 mm yang dianalisis menggunakan data software degan aplikasi FISAT II dan regresi dari Microsoft excel. Penelitian ini menghasilkan koefisien pertumbuhan (K) yang paling tingggi didapat dari data udang putih betina yaitu sebesar 0,88 per tahun. Sedangkan untuk panjang berat udang putih jantan dan betina keduanya adalah allometrik negatif (pertambahan panjang lebih cepat daripada pertambahan bobot). Laju eksploitasi udang putih paling tiggi didapat dari data udang putih betina sebesar 0,76 per tahun. Nilai eksploitasi ini melebihi nilai eksploitasi optimum 0,5.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 630-639. Pertanian, Budidaya Ikan, dan Teknologi yang Berkaitan > 639.5 Culture of Crustacean/Peternakan Kepiting, Udang, Lobster
Divisions: Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan
Depositing User: admin fikp
Date Deposited: 15 Jul 2021 09:26
Last Modified: 25 Jul 2021 12:05
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/307

Actions (login required)

View Item View Item