Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

ANALISIS PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) SUBSIDI PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK KANTOR CABANG TANJUNGPINANG

HALAWA, YARNIWATI and Kusasi, Firmansyah and Jalal, Abdul (2023) ANALISIS PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) SUBSIDI PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK KANTOR CABANG TANJUNGPINANG. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
Yarniwati Halawa_190461201002_Manajemen_Cover.pdf - Published Version

Download (642kB)
[img] Text (Abstrak)
Yarniwati Halawa_190461201002_Manajemen_Abstrak.pdf - Published Version

Download (296kB)
[img] Text (BAB I)
Yarniwati Halawa_190461201002_Manajemen_BAB I.pdf - Published Version

Download (420kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Yarniwati Halawa_190461201002_Manajemen_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (324kB)
[img] Text (Full Teks)
Yarniwati Halawa_190461201002_Manajemen_Full Teks.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Kebutuhan primer menjadi perhatian utama Pemerintah. Salah satu kebutuhan primer yang menjadi perhatian pemerintah adalah rumah yang layak bagi warga negara indonesia. Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Subsidi merupakan program kepemilikan jenis kredit konsumtif, yaitu kredit yang digunakan untuk membiayai barang dan jasa yang dapat memberikan kepuasan secara langsung. Kredit pemilikan rumah diberikan oleh lembaga keuangan dengan tujuan untuk memudahkan manusia dalam membangun rumah, merenovasi, membeli atau memperluas tanah dengan pembayaran yang dapat diangsur setiap bulan dengan bunga yang ringan. Dengan begitu kredit pemilikan rumah ini sangat banyak diminati oleh para nasabah. Untuk itu, penelitian analisis prosedur kredit pemilikan rumah (KPR) Subsidi guna mengetahui proses yang terjadi di Bank BTN Tanjungpinang. Penelitian ini dilakukan di PT. Bank tabungan negara tbk kantor cabang tanjungpinang, jalan D.I Panjaitan KM.9, Melayu Kota Piring, Kecamatan Tanjungpinang Timur, Kota tanjungpinang, Kepulauan Riau. Adapun objek penelitian dalam hal ini adalah kredit kepemilikkan rumah subsidi dengan tujuan untuk mengetahi prosedur pemberian kredit pemilikkan rumah (KPR) subsidi dengan menggunakan metode kualitatif. PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Tanjungpinang merupakan Bank yang berada di bawah naungan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) memiliki peran cukup besar dalam memenuhi kebutuhan mendasar manusia yaitu dengan menawarkan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) Subsidi bagi masyarakat kurang mampu dengan bekerja sama dengan developer yang ada di Kota Tanjungpinang. Adpun kelebihannya yaitu dapat dicicil hingga maksimal 20 tahun dengan suku bunga yang rendah dan angsuran yang ringan sehingga masyarakat yang berpenghasilan rendah sehingga bisa memiliki tempat tinggal yang layak tanpa membangun rumah secara langsung ataupun membeli dengan tunai. Penolakan pengajuan pengajuan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) subsidi ditolak terjadi dengan indikator-indikator yang belum memenuhi persyaratan umum, salah satu berkas tidak lengkap, tidak lolos saat pengecekan BI checking, data tidak sesuai dengan hasil wawancara dan informasi yang berbeda dari hasil wawancara dengan proses On The Spot (OTS) atau survei agunan.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDKusasi, FirmanyahNIP.1967112020212101003
UNSPECIFIEDJalal, AbdulNIP.198508221019031012
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 332.1 Banks/Bank, Perbankan
300. Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 332.7 Credit/Kredit
Divisions: Fakultas Ekonomi > Program Studi Manajemen
Depositing User: user manajemen
Date Deposited: 27 Jan 2023 08:36
Last Modified: 27 Jan 2023 08:36
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/4640

Actions (login required)

View Item View Item