Dewi, Girang Komala and Henky, Irawan and Rika, Wulandari (2024) PENGARUH PEMBERIAN TEPUNG DAUN PEPAYA DENGAN PERENDAMAN AIR TAWAR TERHADAP PELEPASAN LINTAH ZEYLANICOBDELLA SP PADA IKAN KERAPU CANTANG EPINEPHELUS FUSCOGUTTATUS X EPINEPHELUS LANCEOLATUS. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.
Text (Cover)
GIRANG_KOMALA_DEWI_190254243022_Budidaya Perairan - Cover.pdf - Published Version Download (810kB) |
|
Text (Abstrak)
GIRANG_KOMALA_DEWI_190254243022_Budidaya Perairan - Abstrak.pdf - Published Version Download (143kB) |
|
Text (BAB I)
GIRANG_KOMALA_DEWI_190254243022_Budidaya Perairan - BAB I.pdf - Published Version Download (35kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
GIRANG_KOMALA_DEWI_190254243022_Budidaya Perairan - Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (136kB) |
|
Text (Full Teks)
GIRANG_KOMALA_DEWI_190254243022_Budidaya Perairan - Full Teks.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Ikan kerapu cantang Epinephelus fuscoguttatus X Epinephelus lanceolatus adalah ikan yang memiliki harga jual yang tinggi dan merupakan hasil persilangan antara ikan kerapu macan Epinephelus fucoguttatus dengan ikan kerapu kertang Epinephelus lanceolatus. Ikan ini memiliki kelebihan seperti pertumbuhan relatif lebih cepat dibandingkan ikan kerapu lainnya. Pemeliharaan ikan kerapu cantang di hatchery CV. Marine Fish cenderung terkena berbagai penyakit dari kelompok parasit, salah satunya jenis lintah Zeylanicobdella sp. yang dapat mengakibatkan luka dan ikan menjadi stres. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsentrasi tebaik dan efektif dapat melepaskan parasit ini. Perendaman dengan konsentrasi : (K). (Kontrol) tanpa penambahan tepung daun pepaya; perlakuan (A). Tepung daun pepaya 15gr/5,18 liter air tawar; perlakuan (B). Tepung daun pepaya 40gr/5,18 liter air tawar; perlakuan (C). Tepung daun pepaya 65gr/5,18 liter air tawar. Ikan yang digunakan berukuran 9-10 cm dengan jumlah 30 ekor dan padat tebar 1 ekor/wadah, penelitian dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) 4 perlakuan dan 3 ulangan. Parameter yang diamati adalah Intensitas lintah, kelangsungan hidup (SR), perubahan tingkah laku ikan, dan kualitas air. Hasilperendaman tepung daun pepaya dengan dosi 65gr/5,18 liter air tawar dengan perendaman selama 15 menit memberikan pengaruh yang signifikan. Dengan persentase penurunan lintah 100%±0.00% pada perlakuan C.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | 600. Teknologi dan Ilmu Terapan > 610 - 619 Medical and Medicine Science (Ilmu Kedokteran dan Ilmu Pengobatan) | |||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Program Studi Budidaya Perairan | |||||||||
Depositing User: | user BDP | |||||||||
Date Deposited: | 06 Feb 2024 07:25 | |||||||||
Last Modified: | 06 Feb 2024 07:25 | |||||||||
URI: | http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/7111 |
Actions (login required)
View Item |