Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

DUKUNGAN SOSIAL KOMUNITAS ESPORT DI KOTA BATAM

SIHOMBING, YOHANA TIOVANI and Samnuzulsari, Tri and Wahyuni, Sri (2024) DUKUNGAN SOSIAL KOMUNITAS ESPORT DI KOTA BATAM. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
Yohana Tiovani Sihombing_2005030020_Sosiologi_Cover.pdf - Published Version

Download (287kB)
[img] Text (Abstrak)
Yohana Tiovani Sihombing_2005030020_Sosiologi_Abstrak.pdf - Published Version

Download (324kB)
[img] Text (BAB 1)
Yohana Tiovani Sihombing_2005030020_Sosiologi_BAB 1.pdf - Published Version

Download (459kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Yohana Tiovani Sihombing_2005030020_Sosiologi_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (545kB)
[img] Text (Full Text)
Yohana Tiovani Sihombing_2005030020_Sosiologi_Full Text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Game online dulunya menjadi sesuatu yang negatif karena individu menjadi kecanduan game, bermain game online lebih memakan waktu banyak, kurangnya interaksi sosial, dan juga akademik menurun bagi anak yang masih berstatus sekolah. Namun sekarang game online sudah menjadi hal yang telah dilegalkan, menjadi salah satu kegiatan olahraga yang di adakan turnamen dan sebagai cabang olahraga prestasi di Indonesia. Keberadaan game online ini dapat membentuk komunitas, salah satunya komunitas esport merupakan salah satu komunitas game online yang ada di Kota Batam. Pada dukungan sosial anggota komunitas ini dalam antar anggota komunitas, keluarga dan sekolah sangat penting karena dalam komunitas seperti pada perkembangan sosial yaitu komunikasi, kerjasama, dan pemecahan masalah dengan orang lain. Tujuan pada penelitian ini adalah untuk mengetahui dukungan sosial yang di terima anggota komunitas esport di dalam turnamen dan di luar turnamen (lingkungan keluarga, sekolah dan ESI Batam atau pemerintah). Dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan informan sebanyak 6 orang. Data dikumpulkan dengan teknik dan alat pengumpulan data berupa wawancara, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan teori solidaritas sosial oleh Emile Durkheim. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dukungan sosial yang di dapat secara internal yaitu pada saat berlatih antar anggota komunitas saling membantu, saat salah satu anggota mengalami musibah komunitas memberikan bantuan. Dukungan sosial secara eksternal yaitu memberikan hadiah jika memenangkan turnamen, memberikan arahan dan motivasi. Dukunan yang diberikan ESI-Batam pada atlet gamers yaiitu memberikan penghargaan pada atlet yang memenangkan turnamen, memberikan pelatihan sebelum atlet gamers turnamen dan diberikan kesempatan pada atlet mengikuti turnamen tingkat Nasional sehingga atlet dapat di lirik oleh tim-tim gamers yang propesional dan menjadi atlet menjadi proplayer.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDSamnuzulsari, TriNIDN : 0018068402
UNSPECIFIEDWahyuni, SriNIDN : 1016047701
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 361.8 Community Social Work Action/Aksi Sosial Masyarakat
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Sosiologi
Depositing User: user sosiologi
Date Deposited: 15 Aug 2024 06:59
Last Modified: 15 Aug 2024 06:59
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/8266

Actions (login required)

View Item View Item