Search for collections on Repository Universitas Maritim Raja Ali Haji

IMPLEMENTASI PROGRAM MELALUI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PT PERTAMINA FUEL TERMINAL KIJANG BAGI USAHA MIKRO DI KELURAHAN SUNGAI ENAM KECAMATAN BINTAN TIMUR KABUPATEN BINTAN

MEITRIANTI, ADELLA and Edison, Edison and Okparizan, Okparizan (2022) IMPLEMENTASI PROGRAM MELALUI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PT PERTAMINA FUEL TERMINAL KIJANG BAGI USAHA MIKRO DI KELURAHAN SUNGAI ENAM KECAMATAN BINTAN TIMUR KABUPATEN BINTAN. S1 thesis, Universitas Maritim Raja Ali Haji.

[img] Text (Cover)
ADELLA MEITRIANTI_160563201067_Ilmu Administrasi Negara_Cover.pdf.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
ADELLA MEITRIANTI_160563201067_Ilmu Administrasi Negara_Abstrak.pdf.pdf - Published Version

Download (119kB)
[img] Text (BAB I)
ADELLA MEITRIANTI_160563201067_Ilmu Administrasi Negara_BAB I.pdf.pdf - Published Version

Download (200kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
ADELLA MEITRIANTI_160563201067_Ilmu Administrasi Negara_Daftar Pustaka.pdf.pdf - Published Version

Download (62kB)
[img] Text (Full Teks)
Adella Meitrianti_160563201067_Ilmu Administrasi Negara_Full Teks.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
Official URL: https://lib.umrah.ac.id/

Abstract

Di Kelurahan Sungai Enam terkenal dengan usaha otak-otak, hampir seluruh usaha yang dibangun masyarakat adalah otak-otak, bahkan salah satu destinasi wisata adalah di kelurahan Sungai Enam ini, maka dari itu PT Pertamina Fuel Terminal Kijang memang fokus pada kelurahan ini khususnya usaha otak-otak, agar lebih maju dan dapat terus menjadi ciri khas Kabupaten Bintan, kebanyakan otak-otak disini diolah dengan tradisional, dan masih menggunakan alat rumahan, maka dari itu kadang produksi sangat terbatas, hal ini mendorong PT Pertamina Fuel Terminal Kijang untuk memberikan bantuan alat-alat, bukan pembiyaan, karena dianggap lebih tepat guna. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi program melalui CSR PT Pertamina bagi usaha mikro di kelurahan Sungai Enam berdasarkan 6 indikator dari teori Van Meter dan Van Horn. Hasil penelitian perindikator adalah : Standar dan sasaran kebijakan ditemukan bahwa Jika dilihat untuk prosedur, SOP hanya berlaku untuk pengajuan yang dilakukan oleh pertamina langsung, Sumber daya ditemukan bahwa sumber daya yang ada mampu untuk melaksanakan program CSR ini, dimana sumber daya merupakan sumber penggerak dan pelaksana. Komunikasi antar organisasi dan penguatan aktivitas ditemukan bahwa komunikasi dalam kebijakan CSR ini belum pernah dilakukan kepada masyarakat, hanya kepada pertamina saja, Karakteristik agen pelaksana ditemukan bahwa CSR ini ada bagian khusus yang menanganinya sehingga kewenangannya tidak tumpang tindih, di buat pembagian kerja yang jelas. Kondisi sosial, ekonomi dan politik ditemukan bahwa CSR sudah memenuhi kriteria dimana mampu melihat lingkungan sosial, tujuan utama CSR dalam Kajian Aspek Ekonomi (Profit) dari setiap kegiatan usaha. Disposisi ditemukan bahwa menjalankan kebijakan CSR ini pegawai memahami isi kebijakan, tujuan dan prosedur dalam pelaksanaan CSR. Kebijakan ini ini mendapatkan respon yang beragam mulai dari pihak terkait sampai dengan masyarakat. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah Implementasi Program Melalui Corporate Social Responsibility (CSR) PT Pertamina Fuel Terminal Kijang Bagi Usaha Mikro Di Kelurahan Sungai Enam Kecamatan Bintan Timur Kabupaten Bintan sudah dilaksanakan hanya saja ada hal yang perlu diperbaiki dimana dalam kebijakan CSR ini belum pernah dilakukan kepada masyarakat, hanya kepada pertamina saja.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionNameNIP / NIDN
UNSPECIFIEDEdison, EdisonNIP. 198612302014041001
UNSPECIFIEDOkparizan, OkparizanNIDN. 0001108304
Subjects: 300. Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial > 361.2 Social Action/Aksi Sosial
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: user IAN
Date Deposited: 26 Jul 2022 08:00
Last Modified: 26 Jul 2022 08:00
URI: http://repositori.umrah.ac.id/id/eprint/3368

Actions (login required)

View Item View Item